BAHASA INDONESIA
50
• Gunakankacamatapengamanataupelindung
mata lainnya. Operasi penempaan dan pengeboran
mengakibatkan serpihan beterbangan. Partikel-partikel
yang beterbangan dapat mengakibatkan cedera mata
permanen.
• Aksesoridanalatdapatmenjadipanasselama
pengoperasian. Gunakan sarung tangan saat
menanganinya jika melakukan aplikasi produksi panas
seperti pengeboran tempat dan pengeboran logam.
• Janganoperasikanalatiniuntukjangkawaktuyang
lama. Getaran akibat kerja palu dapat mencederai
tangan dan lengan Anda. Gunakan sarung tangan
sebagai bantalan tambahan dan batasi paparan dengan
cara sering melakukan pengistirahatan.
• Lubangventilasiseringmenutupikomponenyang
bergerak dan harus dihindari. Pakaian yang longgar,
perhiasan atau rambut panjang dapat tersangkut pada
komponen yang bergerak.
Risiko-risiko lain
Risiko-risiko ini rentan terjadi dalam penggunaan bor:
– Cedera yang dikarenakan menyentuh komponen yang
berputar atau komponen alat yang panas.
Sekalipun peraturan keselamatan terkait sudah diterapkan
dan peralatan pengaman sudah digunakan, risiko-risiko lain
tertentu tidak dapat dihindari. Antara lain:
– Kerusakan indera pendengaran.
– Risiko jari terjepit saat mengganti aksesori.
– Ancaman kesehatan akibat menghirup debu yang
dihasilkan saat bekerja dengan kayu.
– Risiko cedera pribadi karena partikel-partikel yang
beterbangan.
– Risiko cedera pribadi karena penggunaan
berkepanjangan.
Tanda pada Alat
Gambar-gambar berikut ini tertera pada alat:
Baca buku petunjuk sebelum penggunaan.
POSISI KODE TANGGAL (GBR. 1)
Kode Tanggal (j), yang juga menyebutkan tahun pembuatan,
tercetak di permukaan alat pada engsel pemasangan antara
alat dan baterai.
Contoh:
2013 XX XX
Tahun Pembuatan
Petunjuk Keselamatan Penting untuk
Semua Pengisi Daya Baterai
SIMPAN PETUNJUK-PETUNJUK INI: Buku petunjuk ini
mencantumkan petunjuk keselamatan dan pengoperasian
penting untuk pengisi daya baterai DCB107.
• Sebelummenggunakanpengisidaya,bacaseluruh
petunjuk dan tanda peringatan pada pengisi daya,
baterai, dan produk menggunakan baterai.
PERINGATAN: Bahaya sengatan listrik. Jaga
agar tidak ada cairan masuk ke dalam pengisi
daya. Ini dapat mengakibatkan sengatan listrik.
PERHATIAN: Bahaya terbakar. Untuk
mengurangi risiko cedera, hanya lakukan
pengisian daya untuk baterai DeWALT yang
dapat diisi daya. Tipe-tipe baterai lainnya
dapat menjadi terlalu panas dan meledak,
mengakibatkan cedera diri dan kerusakan
barang.
PERHATIAN: Anak-anak harus diawasi agar
mereka tidak bermain-main dengan peralatan
ini.
PEMBERITAHUAN: Dalam kondisi tertentu,
saat pengisi daya terhubung dengan catu daya,
kontak pengisian daya terarah dalam pengisi
daya dapat korslet karena adanya benda
asing. Benda-benda asing bersifat penghantar
listrik semacam ini dapat berupa, namun tidak
terbatas pada: serat baja, kertas alumunium,
atau tumpukan partikel-partikel logam, yang
semuanya harus dijauhkan dari rongga-rongga
pengisi daya. Selalu cabut pengisi daya
dari catu daya bilamana tidak ada baterai
dalam rongga. Cabut pengisi daya sebelum
membersihkannya.
• JANGANberusahamengisidayabateraidengan
pengisi daya apa pun lainnya selain yang disebutkan
dalam buku petunjuk ini. Pengisi daya dan baterai
dirancang khusus untuk digunakan bersama.
• Pengisidayainitidakditujukanuntukpenggunaan
lainnya selain mengisi daya baterai
DeWALT yang
dapat diisi daya ulang. Penggunaan lain dapat
mengakibatkan risiko kebakaran, sengatan listrik, atau
kematian karena sengatan listrik.
• Janganpaparkanpengisidayapadahujanatau
salju.
• Cabutsteker,bukankabel,padasaatmelepas
pengisi daya. Ini akan mengurangi risiko kerusakan
steker dan kabel listrik.
• Pastikanletakkabelsudahamanagartidakterinjak,
menyebabkan tersandung, atau rentan rusak atau
tertekan.