EasyManua.ls Logo

Modena MC Series - Page 5

Modena MC Series
Print Icon
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
Bahasa Indonesia 4
Berikan cukup ruang untuk aliran udara
antara frizer rumahan ( freezer ) dan dinding
untuk meminimalkan biaya pengoperasian
dan memaksimalkan umur kompresor.
Letakkan frizer rumahan ( freezer ) di mana
freezer tersebut tidak terkena air hujan.
Menggunakan freezer yang telah terkena air
hujan akan mengakibatkan kebocoran pada
listrik.
Jika instalasi di tempat lembab tidak dapat
dihindari, maka instalasi sakelar pemutus
harus dilakukan untuk menghindari
terjadinya korsleting.
Bagian 2: Instalasi

Related product manuals