EasyManua.ls Logo

Modena MO Series - Page 12

Modena MO Series
Print Icon
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
Bahasa Indonesia 10
-
Sebelum dibersihkan, matikan tungku gelombang mikro (microwave oven) dan lepaskan plug
dari socket-nya.
-
Jaga kebersihan dalam tungku gelombang mikro (microwave oven). Jika makanan jatuh atau
cairan tumpah melekat pPada dinding tungku gelombang mikro (microwave oven), bersihkan
dengan kain basah. Tidak disarankan menggunakan deterjen dan penggosok.
-
Permukaan luar Tungku gelombang mikro (microwave oven) harus dibersihkan dengan kain
basah. Untuk mencegah kerusakan pada part di dalam Tungku gelombang mikro (microwave
oven), air tidak boleh masuk ke dalam lubang ventilasi.
-
Jangan biarkan control panel menjadi basah. Bersihkan dengan kain yang halus dan basah.
Jangan menggunakan sabun detergen, penggosok atau semprotan pembersih untuk kontrol
panel.
-
Jika uap tertimbun di dalam atau di luar sekitar pintu, bersihkan dengan kain lembut. Hal ini
mungkin terjadi ketika tungku gelombang mikro (microwave oven) dioperasikan di bawah
kondisi kelembaban yang tinggi dan tidak menyebabkan kesalahan/kerusakan fungsi.
-
Adakalanya penting untuk memindahkan piring untuk dibersihkan. Cuci piring dengan air
hangat berbusa atau dengan alat pencuci piring.
-
Cincin pemutar dan dasar kabinet Tungku gelombang mikro (microwave oven) harus dibersihkan
secara teratur
untuk mencegah suara yang berlebihan. Bersihkan permukaan dasar Tungku gelombang mikro
(microwave oven) dengan deterjen yang lembut, air, pembersih kaca dan kering. Cincin pemutar
harus dicuci dengan air berbusa atau pencuci piring. Uap pada saat memasak terkumpul
selama pemakaian berulang tetapi tidak mempengaruhi permukaan dasar atau roda cincin
pemutar. Pada saat memindahkan cincin pemutar dari dasar kabinet untuk dibersihkan,
pastikan untuk menempatkannya kembali dalam posisi yang benar.
-
Hilangkan bau pada Tungku gelombang mikro (microwave oven) Anda dengan mencampur satu
gelas air dengan juice dan kulit lemon satu buah di dalam mangkok Tungku gelombang mikro
(microwave oven). Operasikan Tungku gelombang mikro (microwave oven) selama 5 menit,
bersihkan dan keringkan dengan kain lembut.
-
Jika memang perlu untuk menukar lampu Tungku gelombang mikro (microwave oven),
konsultasikan dengan teknisi terlebih dahulu.
Bagian 5 :
Pemeliharaan

Related product manuals