EasyManua.ls Logo

Electrolux EQE5660A-B - Page 38

Electrolux EQE5660A-B
60 pages
Print Icon
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
10 www.electrolux.com
Pemasangan filter udara
1. Lepaskan penutup filter udara.
2. Lepaskan kantung plastik dari filter udara
dan taruh filter udara ke dalam penutup filter
udara.
3. Kemudian pasang penutup filter udara
dengan filter pada multi-aliran.
NutriPlus
TM
(Filter Anti-Oksidan)
Memasang Kartrid Filter
Filter dapat ditemukan di dalam crisper. Untuk
mendapatkan manfaat penuh dari NutriPlus
TM
,
penting untuk memasangnya setelah
menghidupkan lemari es. Untuk pemasangan,
ikuti petunjuk berikut ini.
1. Lepaskan pembungkus plastik.
2. Masukkan paket ke dalam wadahnya di
samping crisper.
1
2
3

Related product manuals