Mengkongurasi komunikasi nirkabel (802.11) (hanya untuk beberapa model)40
Windows
1. Simpan semua dokumen yang terbuka. Tutup semua
aplikasi yang berjalan pada komputer Anda.
2. Masukkan CD perangkat lunak HP ke dalam komputer.
Langkah 2: Instal perangkat lunak untuk printer
Ikuti petunjuk untuk sistem operasi.
3. Pilih Network (Ethernet/Wireless) [Jaringan (Ethernet/
Nirkabel)], lalu ikuti petunjuk di layar.
Catatan: Jika perangkat lunak rewall pada komputer
menampilkan pesan saat penginstalan berlangsung,
gunakan pilihan “always permit/allow” [“selalu
izinkan/bolehkan”] pada pesan tersebut. Jika Anda
memilih pilihan ini, perangkat lunak dapat diinstal
pada komputer.
Mac OS
1. Masukkan CD perangkat lunak HP ke dalam komputer. 2. Klik dua kali ikon HP Installer di CD perangkat lunak,
lalu ikuti petunjuk di layar.
Langkah 3: Uji sambungan nirkabel
Untuk informasi tentang sambungan nirkabel printer, cetak
halaman pengujian nirkabel. Halaman pengujian nirkabel
memberikan informasi tentang status printer, alamat
MAC, dan alamat IP. Jika printer tersambung ke jaringan,
halaman pengujian akan menampilkan rincian tentang
pengaturan jaringan.
1. Sentuh tanda panah kanan , lalu sentuh Network
[Jaringan].
2. Sentuh Wireless [Nirkabel], lalu sentuh Wireless
Network Test [Pengujian Jaringan Nirkabel].