31
silvercrossbaby.com
IND
Petunjuk ini sangat penting.
Bacalah petunjuk ini sebelum
menggunakan dan simpan untuk
referensi di masa mendatang.
Keselamatan anak Anda dapat
terdampak jika Anda tidak
mengikuti petunjuk ini.
Sistem perjalanan Dune adalah
produk Silver Cross berkualitas
tinggi. Sistem ini memenuhi
standar keselamatan yang
ada saat ini, dan perawatan
serta pemeliharaan ringan
yang teratur akan memastikan
keawetan pemakaian.
Sistem perjalanan ini sesuai untuk
bayi baru lahir hingga bayi seberat
9kg atau berusia 6 bulan, mana
yang terpenuhi lebih dahulu untuk
keranjang pembawa bayi; dan
dari bayi baru lahir hingga bayi
seberat 22 kg atau usia 4 tahun
mana yang terpenuhi lebih dahulu
untuk tempat duduk kursi dorong.
Jika orang yang menggunakan
sistem perjalanan Dune Anda
tidak memahami sistem ini,
pastikan bahwa mereka membaca
petunjuk ini dengan cermat
sehingga mereka memahami
cara kerja produk ini.
Sistem perjalanan Dune dirancang
dan diuji untuk digunakan dengan
Tempat Duduk Kursi Dorong
Dune, Keranjang Pembawa
Bayi Ringan dan Ringkas (dijual