EasyManua.ls Logo

Electrolux EWT8541 - Page 38

Electrolux EWT8541
84 pages
Print Icon
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
38
www.electrolux.com
Dalam Bilasan Extra, opsi ini
khusus untuk orang-orang yang
menderita alergi, bilasan ekstra ini
akan memberikan dua bilasan
dalam untuk memastikan sisa
deterjen dihilangkan sepenuhnya.
Bilasan Eco (Hemat Air) tidak
dapat dipilih dengan program
Woollens (Wol) dan Bedding (Kain
selimut).
Pilih bilasan Deep (Intensif) jika
Anda ingin menggunakan
pelembut kain.
Bilasan Deep (Intensif)
memastikan pelembut kain
dituang dengan benar, juga dibilas
sempurna dari pakaian Anda.
Bilasan Extra dan Eco (Hemat Air)
tidak dirancang untuk
penggunaan pelembut kain.
3.5
AMPILAN
Tampilan akan menampilkan hal
berikut:
Mesin dalam Mode Pause
Anda dapat mengetahui kapan
mesin cuci Anda berada dalam
mode pause. Waktu yang tersisa
diperlihatkan sebagai “ ”.
Perkiraan waktu untuk
program yang dipilih
Setelah memilih program, perkiraan
waktu akan ditampilkan dalam jam
dan menit (misal 0:57). Perkiraan
waktu dihitung otomatis berdasar-
kan muatan maksimal yang
dianjurkan untuk tiap jenis kain.
Setelah program dimulai, waktu
tersisa akan diperbarui tiap menit.
Untuk memulai program yang
dipilih, tekan tombol “Start/Pause”.
Jika Anda telah memulai pencucian
dan tiba-ti ba ingin menghentikan-
nya, tekan tombol “Start/Pause”
untuk memasuki mode PAUSE.
3.6
TOMBOL START/PAUSE
Ketika program selesai 3 angka nol
akan berkedip.
Akhir Program
Jika terjadi masalah pengoperasian,
beberapa kode peringatan akan
ditampilkan, misalnya (baca
"Pemecahan masalah" dan
"Memecahkan masalah dari layar
kesalahan" di halaman 53, 54, 55).
Kode Peringatan
Untuk memulai kembali program
dari titik terakhir mesin berhenti,
tekan “Start/Pause” lagi.
Pemilihan Opsi yang Salah
Jika opsi yang tidak cocok dengan
set program pencucian dipilih,
tampilan akan menampilkan “ ”
dan berkedip dengan tiga kali bunyi
bip
Bila penutup di buka selama
proses pencucian, mesin akan
secara otomatis masuk ke
dalam mode “PAUSE”. Dan
setelah penutup di tutup tekan
“Start/ Pause” untuk mengu-
langi program tersebut .

Related product manuals