41
informasi umum
Informasi lebih lanjut tentang mengubah ikon
di layar utama, lihat halaman 76.
Indikator status ditampilkan di bagian atas
layar utama:
1 Indikator Kekuatan Sinyal –
Bar vertikal
menunjukkan kekuatan koneksi jaringan.
Anda tidak dapat melakukan atau
menerima panggilan pada saat
diindikasikan
!
atau
)
.
2 Indikator EDGE/GPRS –
Ditampilkan ketika ponsel Anda
sedang menggunakan koneksi jaringan
Enhanced Data for GSM Evolution (EDGE)
atau General Packet Radio Service (GPRS)
berkecepatan tinggi. Indikator dapat
berupa:
3 Indikator Data –
Menunjukkan status
koneksi. Indikator Bluetooth™
à
ditampilkan saat ponsel Anda
dihubungkan dengan perangkat lain.
Indikator lainnya dapat berupa:
28946135 7
ø
= koneksi
EDGE
+
= koneksi
GPRS
*
= konteks
GPRS PDP aktif
,
= terdapat data
GPRS
4
= transfer data
aman
7
= transfer data
tidak aman
3
= koneksi
aman
6
= koneksi tidak
aman
2
= panggilan
Circuit Switch
Data (CSD) aman
5
= panggilan
(CSD) tidak aman