LAMPIRAN
LAMPIRAN
PEMASANGAN PERANGKAT KONTROL EKSTERNAL
PEMASANGAN RS-232C
Hubungkan jack input RS-232C (serial port) ke perangkat
eksternal (seperti komputer atau sistem kontro A/V)
dan kontrol fungsi-fungsi TV secara eksternal.
Hubungkan terminal seri dari perangkat kontrol ke jack
RS-232C yang berada di panel belakang TV
Catatan
Kabel koneksi RS-232C tidak disediakan bersama
paket pembelian TV.
Pada USB, tidak dapat mendukung fungsi RS-232C
1 5
6 9
KONFIGURASI-KONFIGURASI RS-232C
Konfigurasi 7-Kabel (Kabel standar RS-232C )
PC TV
RXD 2 3 TXD
TXD 3 2 RXD
GND 5 5 GND
DTR 4 6 DSR
DSR 6 4 DTR
RTS 7 8 CTS
CTS 8 7 RTS
D-Sub 9 D-Sub 9
Konfigurasi 3-Kabel(Tidak standar)
PC TV
RXD 2 3 TXD
TXD 3 2 RXD
GND 5 5 GND
DTR 4 6 DTR
DSR 6 4 DSR
RTS 7 7 RTS
CTS 8 8 CTS
D-Sub 9 D-Sub 9
JENIS KONEKTOR; D-SUB 9-PIN
No. Nama Pin
1
2
3
4
5
6
7
8
9
Tidak ada koneksi
RXD
(Data terima)
TXD
(Data Transmisi)
DTR
(Sisi DTE siap)
GND
DSR
(Sisi DCE siap)
RTS
(Siap untuk dikirim)
CTS
(Aman untuk dikirim)
Tidak ada koneksi