EasyManua.ls Logo

Panasonic CS-T19KD2H5 - Page 35

Panasonic CS-T19KD2H5
48 pages
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
B.INDONESIA
35
INFORMASI
Informasi untuk Pemakai tentang Pengumpulan dan Pembuangan Peralatan Lama dan Baterai yang
telah digunakan
[Keterangan tentang Pembuangan di
Negara-negara lain di luar Uni Eropa]
Simbol-simbol ini hanya sah di Uni Eropa. Jika
anda ingin membuang item ini, hubungi pihak
berwewenang setempat atau dealer resmi
anda dan minta keterangan mengenai cara
pembuangannya.
Catatan tentang simbol baterai (bawah, dua
contoh simbol):
Simbol ini kemungkinan digunakan dengan
kombinasi dengan simbol kimia. Dalam
hubungan ini dinyatakan telah mematuhi
Peraturan Bahan Kimia yang telah ditetapkan.
Pb
UNTUK PEMERIKSAAN MUSIMAN SETELAH TIDAK
DIGUNAKAN DALAM JANGKA WAKTU LAMA
Pemeriksaan baterai remot kontrol (remot kontrol
nirkabel).
Tidak ada penghalang sirkulasi udara masuk dan
keluar.
Setelah 15 menit pengoperasian, adalah normal terjadi
perbedaan suhu antara ventilasi udara masuk dan
keluar:
Penyejukan: 8°C
JIKA TIDAK DIGUNAKAN DALAM JANGKA
WAKTU LAMA
Aktifkan mode Kipas selama 2~3 jam sebagai alternatif
untuk menghapuskan uap lembab yang tertinggal
dalam bahagian dalam agar jamur tidak tumbuh.
Putuskan aliran listrik.
Lepaskan baterai remot kontrol (remot kontrol nirkabel).
KRITERIA NON SERVIS
PUTUSKAN SUPLAI LISTRIK lalu HUBUNGI Distributor
Resmi jika terjadi kondisi berikut:
Bunyi tidak normal sewaktu dioperasikan.
Air/partikel asing masuk kedalam Remot Kontrol.
Kebocoran air dari Unit Dalam.
Tombol sakelar pemutus arus listrik selalu mati.
Steker/Kabel listrik terasa panas.
Knop atau tombol tidak beroperasi dengan baik.
Bau masih ada, kendati pengoperasian pencucian bau
telah dilakukan secara berkelanjutan.

Related product manuals