13
Menanggapi Pesan
Pesan kesalahan mungkin muncul pada layar sentuh dari panel operasi ketika mengeset pencetak. Hal ini tidak mengindikasikan masalah pada pencetak dan
masalah ini dapat diatasi dengan mudah. Pesan umum dan penyebabnya dicantumkan di sini disertai dengan tindakan korektif. Untuk detail tentang pesan lainnya,
lihat Petunjuk Daring.
Pesan Penyebab Tindakan Korektif
Kotak tinta tidak terpasang.
Pasang kotak tinta dengan benar.
Kotak tinta belum dimasukkan. Pasang atau pasang ulang kotak tinta.
(Lihat langkah 1 hingga 12 di hlm. 6 dan hlm. 7)
Kotak tinta tidak sepenuhnya terpasang dengan
kuat.
Kepala cetak tidak dapat dikenali dengan
benar.
Buka penutup atas dan pasang kepala
cetak yang benar.
Kepala cetak tidak terpasang. Pasang kepala cetak.
(Lihat langkah 1 hingga 10 di hlm. 8 dan hlm. 9)
Kegagalan kontak elektrik di kepala cetak. Lepaskan kepala cetak, pastikan tidak ada serpihan yang
menempel ke kontak listrik pada kepala cetak dan mesin gerak,
kemudian pasang ulang kepala cetak.
Kesalahan perangkat keras ECxx-xxxx (x
mewakili huruf atau angka)
Terjadi kesalahan pencetak.
Matikan perangkat, tunggu sebentar, dan
kemudian nyalakan kembali.
Penghenti sabuk atau pita di dalam penutup
atas belum dilepaskan.
Matikan mesin, buka penutup atas, dan lepaskan pita dan
penghenti sabuk, kemudian nyalakan mesinnya.
(Lihat langkah 1 hingga 4 di hlm. 5)
Anda mungkin menghadapi kesalahan yang
tidak terpecahkan.
Matikan pencetak dan tunggu hingga setidaknya 3 detik sebelum
mengembalikan dayanya.
Jika pesan muncul kembali, tulis kode kesalahan dan pesannya,
matikan pencetak, dan hubungi agen Canon Anda untuk
mendapatkan bantuan.
Kesalahan ECxxx-xxxx (x mewakili huruf
atau angka)
Terjadi kesalahan pencetak.
Lihat petunjuk dan hubungi pusat
pelayanan.
Anda mungkin menghadapi kesalahan yang
tidak terpecahkan.
Tulis kode kesalahan dan pesan, matikan pencetak, dan hubungi
agen Canon untuk mendapatkan bantuan.