79
FITUR MENU
6. Jam dunia
Berguna saat Anda ingin melakukan
panggilan ke negara lain dan Anda
tidak yakin akan perbedaan waktu
antar negara.
1. Tekan Tombol Layar 1
Menu
,
, .
2. Pilih kota yang Anda inginkan
dengan menggunakan .
3. Tekan .
7. Bluetooth
®
ID90c kompatibel dengan perangkat
yang mendukung Bluetooth
®
headset
(HSP), handsfree (HFP), serial port
(SPP), dial-up networking (DUN),
object push (OPP) untuk vCard.*
Anda dapat membuat dan
menyimpan 12 pasangan dalam
ID90c dan menyambungkan ke
sebuah perangkat. Perkiraan
jangkauan komunikasi untuk
teknologi nirkabel Bluetooth
®
adalah
hingga 10 meter (30 kaki).
Catatan
Saat mendownload gambar dengan
resolusi lebih dari 1280 x 960
melalui Bluetooth
®
, gambar tidak
akan ditampilkan pada ponsel.
Catatan
Bacalah panduan pengguna setiap
aksesori Bluetooth
®
yang ingin
Anda pasangkan dengan ponsel
Anda, karena instruksinya mungkin
saja berbeda.
ID90C_IND.qxp 9/22/06 5:23 PM Page 79