EasyManua.ls Logo

Daikin MC30YVM7 - Bila Tidak Menggunakan Unit Dalam Jangka Waktu Lama; Komponen Dijual Terpisah

Daikin MC30YVM7
92 pages
Print Icon
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
15
Komponen Dijual Terpisah
Hubungi tempat pembelian.
Komponen pengganti
Filter pengumpul debu (1 buah)
Model: BAFP500A
Ganti kurang-lebih setiap 10 tahun.
Komponen yang tidak dibersihkan dengan benar dapat mengakibatkan:
Berkurangnya kapasitas pemurni udara.
Berkurangnya kapasitas penghilangan bau.
• Mengeluarkan bau.
Perhatikan aturan pemisahan limbah rumah tangga setempat saat membuang fi lter pengumpul
debu (terbuat dari poliester dan polipropilena).
Pemecahan Masalah
Bila Tidak Menggunakan Unit dalam Jangka Waktu Lama
1. Lepaskan steker catu daya.
2. Bersihkan komponen tersebut.
Halaman 13, 14
Khususnya, komponen yang dibersihkan dengan air harus benar-benar kering. (Jamur
dapat diakibatkan oleh embun yang tersisa)
3.
Tutupi saluran keluar udara dan lubang lainnya dengan kantong plastik atau yang serupa
untuk mencegah masuknya debu, dan simpan unit secara berdiri di tempat kering.
(Malafungsi/pecah dapat diakibatkan oleh penyimpanan unit yang terbalik atau pada sisinya)
2-3P664947-1-OM-MC30YVM7-HAZE-DAIKIN_ID.indd 152-3P664947-1-OM-MC30YVM7-HAZE-DAIKIN_ID.indd 15 12/10/2021 3:19:50 PM12/10/2021 3:19:50 PM

Table of Contents

Related product manuals