98
Bahasa Indonesia
2 Geser celana ke atas dan setrika hingga ke titik selangkangan, regangkan
sedikit bagian samping celana untuk menghindari kerutan palsu. Balik celana
ke sisi bawah dan ulangi langkah yang sama.
3 Sejajarkan keliman pada salah satu sisi celana. Pastikan bahwa kedua keliman
berada tepat di atas keliman yang lain, sempurna di tengah pada kaki yang
rata. Ini akan membuat garis lipatan.
4 Baringkan sisi atas celana dengan keliman yang sejajar pada meja setrika.
5 Mulailah menyetrika dari bagian atas lipatan dan lanjutkan ke bawah. Balik
celana ke sisi bawah. Ulangi langkah yang sama untuk bagian bawah dan
bagian kaki celana satunya.
Pembersihan dan pemeliharaan
1 Matikan alat.