6. Simpan produk sesuai dengan kondisi
penyimpanan yang dianjurkan.
Informasi terkait
7.1 Menguras JP dan JP PT-V
7.2 Menguras JP PT-H
7.3 Penyimpanan produk
7.1 Menguras JP dan JP PT-V
Untuk menguras pompa JP dan Booster JP dengan
tangki tekanan vertikal, lakukan sebagaimana berikut:
1. Kendurkan sumbat pengurasan menggunakan
obeng.
2. Biarkan air mengalir keluar dari pompa.
3. Saat pompa kosong, pasang kembali sumbat
menggunakan tangan.
TM072420
Informasi terkait
7. Menghentikan pengoperasian produk
7.2
Menguras JP PT-H
Untuk menguras Booster JP dengan tangki tekanan
horizontal, lakukan sebagaimana berikut:
1. Kuras pompa dengan melepas ssumbat
pengurasan.
2. Lepas selang pada tangki.
3. Miringkan tangki agar air mengalir keluar.
4. Saat tangki kosong, pasang kembali selang.
TM072432
Informasi terkait
7. Menghentikan pengoperasian produk
38
Bahasa Indonesia (ID)