EasyManua.ls Logo

Philips Aqua Plus 8000 Series - Page 63

Philips Aqua Plus 8000 Series
1207 pages
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
To Previous Page IconTo Previous Page
To Previous Page IconTo Previous Page
Loading...
65
Bahasa Indonesia
Masalah Kemungkinan penyebab Solusi
Stasiun pengisian daya tidak
dipasang dengan stabil pada
dinding.
Sekrup yang menahan stasiun
pengisian daya longgar.
Kencangkan sekrupnya.
Ukuran sekrupnya salah. Pasang stasiun pengisian daya dengan
sekrup yang disediakan.
Stasiun pengisian daya tidak
terpasang pada dinding yang
stabil.
Periksa apakah dinding yang akan
digunakan untuk memasang stasiun
pengisian daya stabil.
Alat tiba-tiba berhenti
berfungsi.
Saat alat mengalami malfungsi
internal, tombol tidak akan
merespons dan layar akan
tetap kosong.
Hubungkan alat ke stasiun pengisian daya
atau pasang penyedot debu genggam
langsung ke adaptor. Periksa layarnya. Jika
muncul kode kesalahan, Anda dapat
menemukan maknanya di buku panduan
penggunaan.
(kode: E2, E3) Alat tidak
berfungsi di suhu yang cocok.
Pastikan alat digunakan pada suhu 5-40 °C.
(kode: E4) Filter tidak terpasang
pada alat.
Pastikan alat telah dirakit mengikuti buku
panduan penggunaan.
(kode: i4, i5) Rol sikat
tersangkut atau ada benda
tersangkut di saluran udara.
Pastikan alat telah dimatikan. Bersihkan
nozel sesuai dengan buku panduan
penggunaan dan periksa pipa dengan
melepas pipa dari alat utamanya. Bersihkan
benda dalam nozel atau pipa, lalu
hidupkan kembali alat.
(kode: E9) Motor nozel terlalu
panas.
Matikan alat dan tunggu selama 15 menit.
Sentuh bagian atas nozel untuk mengecek
apakah nozel masih terasa hangat. Jika
nozel masih hangat, tunggu lebih lama
hingga nozel lebih dingin. Setelah nozel
dingin, coba hidupkan kembali alat.
Daya isap alat ini lebih
rendah dari biasanya.
Filter dan siklon kotor. Kosongkan wadah debu. Bersihkan filter
dan siklon. Pastikan filter dicuci minimal
tiap sebulan sekali, jika alat digunakan
secara rutin. Pastikan rambut dan kotoran
yang tersangkut di siklon dibersihkan.
Wadah debu belum terpasang
dengan benar pada alat.
Pastikan wadah debu terpasang dengan
benar.
Saluran udara pada nozel
Penyedot dan Pel tersumbat.
Buka tutup saluran udara pada kedua sisi
pipa pada nozel Penyedot dan Pel.
Bersihkan saluran udara.
Tutup, lalu balikkan nozel. Bersihkan
saluran udara dari bawah.
Ada debu yang keluar dari
alat.
Filter sudah kotor. Bersihkan filter. Lihat juga buku panduan
penggunaan.

Table of Contents

Other manuals for Philips Aqua Plus 8000 Series

Related product manuals