Menavigasi dengan Titik Acuan dan Rute
102 Panduan Pengguna GPSMAP 62/62s
IND
Menavigasi dengan
Titik Acuan dan Rute
Titik Acuan
Titik acuan adalah lokasi yang
Anda rekam dan tersimpan di
perangkat�
Membuat Titik Acuan
1� Dari halaman manapun, tekan
MARK (Tandai)�
2� Pilih Done (Selesai)�
Menavigasi ke Titik Acuan
Menggunakan Menu Pencarian
Anda dapat menggunakan menu
pencarian untuk dengan cepat
menemukan titik acuan, jalur, rute,
dan koordinat yang telah disimpan�
1� Dari halaman manapun, tekan
FIND (Cari)�
2� Pilih Waypoints (Titik Acuan)�
3� Pilih titik acuan�
4� Pilih Go (Mulai)�
Mengedit Titik Acuan
Sebelum dapat mengedit titik
acuan, Anda harus membuat titik
acuan terlebih dulu�
1� Dari menu utama, pilih
Waypoint Manager (Pengelola
Titik Acuan)�
2� Pilih titik acuan�
3� Pilih atribut (seperti nama atau
lokasi)�
4� Masukkan informasi baru�
5� Pilih Done (Selesai)�
Menghapus Titik Acuan
1� Dari menu utama, pilih
Waypoint Manager (Pengelola
Titik Acuan)�
2� Pilih titik acuan�
3� Tekan MENU�
4� Pilih Delete (Hapus)�
190-01215-25_0A.indd 102 2011/3/22 下午 03:13:09